Prediksi Belanda vs Italia 18 Juni 2023 UEFA Nations League

Prediksi Belanda vs Italia 18 Juni 2023 UEFA Nations League - Bola1305

Prediksi Skor Belanda vs Italia

Prediksi Bola Belanda akan menghadapi Italia dalam perebutan gelar juara ketiga UEFA Nations League musim 2022/2023 pada hari Minggu, 18 Juni 2023 pukul 20:00 WIB. Belanda selaku tuan rumah akan menjamu Italia di Stadium De Grolsch Veste, Enschede. Tuan rumah Belanda akan tampil habis-habis untuk meraih gelar juara ketiga di ajang turnamen ini. Begitu juga dengan Italia, Di musim 2020/2021 Italia keluar sebagai juara ketiga dengan berhasil menang atas lawannya yakni Belgia dengan skor 2-1. Pasukan Roberto Mancini kini mendapatkan kesempatan kembali dengan berhadapan dengan Belanda. Berbicara soal head to head kedua tim, Gli Azzurri memang lebih unggul dari De Oranje dengan hasil 3 kali menang dan 2 kali imbang di 5 pertadingan terakhir mereka. Simak juga tipis Prediksi Bola Jitu Belanda vs Italia di akhir artikel ini.

Berita Kedua Tim

Belanda : De Oranje harus mengakui kehebatan Kroasia saat Belanda kalah 2-4 dari Kroasia di laga Semifinal UEFA Nations League musim 2022/2023. Sempat unggul 1-0 di babak pertama, Belanda tidak mampu mempertahankan keunggulannya hingga akhir nya kalah di babak perpanjangan waktu. Pelatih Belanda Ronald Koeman akui tim nya bermain buruk di babak kedua. Ini akan menjadi pelajaran yang berharga sekaligus memperbaikinya saat bertanding melawan Italia akhir pekan nanti. Belanda diprediksi tetap akan memainkan formasi 4-3-3 dimana Malen, Gakpo dan Simons di ujung tombak. Di barisan belakang terdapat kapten timnas Belanda Virgil Van Djik yang akan ditemani oleh Dumfries, Geertruida dan Ake.

Italia : Di pertandingan terakhir, Italia takluk dari Spanyol di laga Semifinal dengan skor 1-2. Sempat bermain imbang 1-1 di babak pertama. Gli Azzurri kebobolan di menit akhir pertandingan lewat gol dari Joselu di menit ke-88. Italia sebenarnya memiliki 1 peluang emas di menit ke-21, Sayang tendangan dari Davide Frattesi harus dianulir oleh wasit karena posisi dari sang pemain tengah berada dalam posisi offside. Menjelang laga melawan Belanda akhir pekan nanti, Pelatih Italia Roberto Mancini diprediksi tetap akan memainkan formasi andalan nya yakni 3-5-2. Gaya bermain bertahan adalah ciri khas dari permainan Italia, Namun kali ini Italia akan berfokus pada permain lini tengah dengan mengandalkan 5 pemain gelandang.

Perkiraan Susunan Pemain

Belanda (4-3-3) : Justin Bijlow (GK), Denzel Dumfries, Lutsharel Geertruida, Virgil Van Dijk, Nathan Ake, Mats Wieffer, Teun Koopmeiners, Frenkie De Jong, Donyell Malen, Cody Gakpo, Xavi Simons

Pelatih : Ronald Koeman

Italia (3-5-2) : Gianluigi Donnarumma (GK), Francesco Acerbi, Leonardo Bonucci, Rafael Toloi, Giovanni Di Lorenzo, Nicolo Barella, Jorginho, Davide Frattesi, Leonardo Spinazzola, Nicolo Zaniolo, Ciro Immobile

Pelatih : Roberto Mancini

Head to Head Kedua Tim

15/10/2020 : Italia 1-1 Belanda (UEFA Nations League, Kualifikasi Grup 1)
08/09/2020 : Belanda 0-1 Italia (UEFA Nations League, Kualifikasi Grup 1)
05/06/2018 : Italia 1-1 Belanda (Friendly Match)
29/03/2017 : Belanda 1-2 Italia (Friendly Match)
05/09/2014 : Italia 2-0 Belanda (Friendly Match)

Hasil 5 Pertandingan Terakhir

Belanda : K/M/K/K/M

Italia : K/M/K/K/M

Pasaran Bola dan Prediksi Skor

Asian Handicap : Belanda 0 : 1/4 Italia
Over/Under : 2 3/4

Sumber dari: Asianbookie

LINK DAFTAR AGEN BOLA SBOBET TERPERCAYA

Prediksi Bola Jitu Bola1305 memprediksi laga antara Belanda melawan Italia akan dimenangkan oleh Belanda dengan skor akhir 2-1 dan Over dalam jumlah gol yang tercipta.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *